Roti Bakar Nugget (ala anak kost)
Bahan-bahan
- 2 slice roti gandum (merk apa aja boleh, tp enaknya sari roti)
- 2 sendok mentega (merk apa aja boleh, sy pake forvita)
- 2 buah nugget ayam (apa aja boleh, sy pake merk sunny gold)
- 2 saus ABC sachet
Langkah
- Siapkan bahan-bahan di atas. Panaskan wajan dlm api sedang. Oleskan mentega ke seluruh bagian roti (bolak balik)
- Panggang roti di wajan sambil di tekan-tekan pakai sendok agar coklatnya (kematangan) merata. Balik roti, panggang sesuai selera
- Goreng nugget sampai kecoklatan. Potong tipis-tipis.
0 Response to "Roti Bakar Nugget (ala anak kost)"
Posting Komentar